AlexaNews

Kesehatan

RSUD Jatisari Rayakan Anniversary Ke-4 dengan Luncurkan Layanan Baru

Karawang, AlexaNews.ID – Memperingati hari jadinya yang ke-4, RSUD Jatisari resmi meluncurkan dua layanan terbaru, yaitu Hemodialisis (HD) dan CT Scan, pada Senin (30/12/24). Layanan HD adalah layanan hemodialisis, yaitu terapi pengganti ginjal yang menggunakan mesin cuci darah untuk menyaring racun-racun dalam tubuh.  Layanan ini dilakukan untuk pasien yang mengalami gagal ginjal akut atau terminal, atau …

RSUD Jatisari Rayakan Anniversary Ke-4 dengan Luncurkan Layanan Baru Read More »

RSUD Jatisari Raih Penghargaan pada Puncak Hari Kesehatan Nasional ke-60 di Karawang

Karawang, AlexaNews.ID – Pemerintah Kabupaten Karawang merayakan puncak peringatan Hari Kesehatan Nasional (HKN) ke-60 dengan tema “Gerak Bersama, Sehat Bersama” di Lapangan Street Carnaval Walk, Galuh Mas. Acara tersebut diisi dengan pemberian penghargaan kepada individu dan lembaga yang berkontribusi dalam transformasi kesehatan di Karawang. Salah satu penerima penghargaan adalah RSUD Jatisari yang berhasil mencatat berbagai …

RSUD Jatisari Raih Penghargaan pada Puncak Hari Kesehatan Nasional ke-60 di Karawang Read More »

Indonesian Hypnosis Centre Kukuhkan 51 Instruktur Hipnosis Baru

Indonesian Hypnosis Centre (IHC) sukses menggelar acara pengukuhan 51 peserta yang telah menyelesaikan pelatihan Training of Trainer (TOT) pada Minggu, 15 Desember 2024, di Hotel Asyana Kemayoran Jakarta. Para peserta tersebut kini resmi menyandang gelar Trainer Hipnosis dan siap berkontribusi dalam bidang pengembangan sumber daya manusia.

Polsek Kedungwaringin Bantu Warga Penderita Stroke

Polsek Kedungwaringin bersama unsur Muspika dan Puskesmas Kedungwaringin menunjukkan kepedulian nyata terhadap kesehatan masyarakat dengan merespons cepat laporan terkait Ibu Ida, warga Perumahan GCC II, Desa Karang Mekar, yang menderita stroke. Pada Selasa (17/12/2024), Kapolsek Kedungwaringin AKP Aliyani memimpin langsung proses evakuasi pasien untuk mendapatkan penanganan medis.

Camat Rengasdengklok: Pengobatan Ida Dayak di Rumah Joglo Hoaks

Warga Karawang Utara dihebohkan oleh beredarnya brosur dan foto di media sosial yang menginformasikan acara pengobatan tradisional oleh Ibu Ida Dayak. Acara tersebut disebut akan digelar pada 5-6 Desember 2024 di Gedung Serbaguna Rumah Joglo, Jalan Proklamasi, Kecamatan Rengasdengklok, Kabupaten Karawang.

Peringatan Hari Kesehatan Nasional Ke-60 di Karawang, RSUD Jatisari Raih Penghargaan

Karawang, AlexaNews.ID – Pemerintah Kabupaten Karawang menggelar puncak peringatan Hari Kesehatan Nasional (HKN) ke-60 dengan tema “Gerak Bersama, Sehat Bersama” di lapangan Street Carnaval Walk Galuh Mas, Sabtu (30/11). Dalam acara tersebut, pemerintah daerah memberikan penghargaan kepada individu dan lembaga yang berkontribusi signifikan dalam transformasi kesehatan di Karawang. Salah satu penerima penghargaan adalah RSUD Jatisari …

Peringatan Hari Kesehatan Nasional Ke-60 di Karawang, RSUD Jatisari Raih Penghargaan Read More »

error: Content is protected !!