Ponpes Al-I’Tishom Karawang Gelar Acara Baksos Hari Sehat dan Tarhib Ramadhan
Pondok Pesantren Al-I’Tishom yang terletak di Desa Kondangjaya, Kecamatan Karawang Timur, Kabupaten Karawang, kembali menggelar acara Baksos Hari Sehat dan Tarhib Ramadhan.