AlexaNews

Hukrim

Ketua MPB Kecam Aksi Pelecehan Kades Wargajaya Terhadap Jurnalis Perempuan

Kasus dugaan pelecehan seksual terhadap jurnalis perempuan berinisial IN oleh Kepala Desa Wargajaya, Kecamatan Sukamakmur, Kabupaten Bogor, mendapat sorotan tajam dari berbagai pihak. Pengamat sosial dan Ketua Markas Pejuang Bogor (MPB), Atiek Yulis Setyowati, mengecam keras tindakan tersebut, menegaskan bahwa ini bukan hanya pelecehan terhadap individu, tetapi juga serangan terhadap profesi jurnalis yang berperan penting dalam demokrasi.

Kades Wargajaya Sukamakmur Resmi Dilaporkan atas Dugaan Pelecehan Wartawati

Kasus dugaan pelecehan seksual terhadap IN, seorang wartawati dari Kabar Daerah, resmi dilaporkan ke Polres Bogor pada Minggu, 16 Februari 2025. IN, didampingi sejumlah rekan jurnalis, mendatangi kantor kepolisian untuk melaporkan Kepala Desa Wargajaya, OT. Laporan tersebut terdaftar dengan nomor STTLLP/8/28/11/2025/SKT/RES BGR/POLDA JBR dan ditandatangani oleh penyidik Aiptu Haten N, SH

Kapolsek Kedungwaringin Ajak Warga Perangi Narkoba dan Tawuran

Dalam upaya menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas), Kapolsek Kedungwaringin Polres Metro Bekasi, AKP Aliyani, S.H., turun langsung ke tengah masyarakat melalui program Ngopi Kamtibmas. Kegiatan ini berlangsung pada Sabtu malam (15/2) di Majelis Dzikir Nurul Barokah, Kampung Mareleng, RT 001/005, Desa Bojongsari, Kecamatan Kedungwaringin, Kabupaten Bekasi.

Densus 88 AT Polri dan Yayasan Ulul Albab Bekasi Edukasi Peran Pengajar Cegah Radikalisme

Direktorat Pencegahan Densus 88 Antiteror (AT) Polri bekerja sama dengan Yayasan Ulul Albab Tambun Selatan, Kabupaten Bekasi, menggelar sosialisasi dan edukasi bertajuk “Peran Strategis Pengajar dalam Membangun Generasi Beriman, Berilmu, dan Melawan Paham Radikalisme”, pada Sabtu (15/2/2025). Acara ini dihadiri oleh unsur Forkopimda Kabupaten Bekasi, Forkopimcam Tambun Selatan, serta para tokoh agama dan pendidik.

Kapolsek Cibarusah Tancap Gas, Warga Diajak Perangi Kejahatan!

Polsek Cibarusah, Polres Metro Bekasi, menggelar Safari Kamtibmas di Masjid Jami Al Huda, Kampung Loji, Desa Cibarusah Kota, Kecamatan Cibarusah, Kabupaten Bekasi, pada Jumat (14/2/2025). Kegiatan ini bertujuan mempererat silaturahmi antara kepolisian dan masyarakat sekaligus menyampaikan himbauan penting terkait keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas).

error: Content is protected !!